Membuat Koneksi database dari PHP ke MySQL

on under php
1 minute read

Membuat Koneksi database dari PHP ke MySQL

Bagaimana cara mengkoneksikan php dengan database mysql ? pertanyaan itu sering saya dengar dari teman-teman. oke kita langsung saja.

  1. buka notepadd++ atau teks editor kalian masing-masing dan buat file dengan ekstensi .php .
  2. ketikan perintah seperti dibawah ini
    $host = 'localhost';
    $user = 'root';
    $pass = '';
    $db = 'namadatabase';
    $koneksi = mysqli_connect($host,$user,$pass,$db) or die(mysqli_error());
    

    keterangan : 1.$host = alamat komputer dimana SQL server berjalan.
    2.$user = nama username MySQL dimana kita akan login. Tergantung pada user SQL yang terdaftar. Secara default usernamenya root.
    3.$pass = password yang terdaftar atau yang dibuat untuk username MySQL. Secara default kosong arting ‘’ . 4.$db = nama database diMysql kalian.
    5.or die(mysqli_error()) = ketika mysqli_connect($host,$user,$pass,$db) salah maka akan menjalankan die(mysqli_error()) yang artinya akan menampilkan error pada mysqli_connect tersebut apabila salah.

urutan dari value disesuaikan dengan urutan field database kalian. -> ketikan url localhost/namafolder/namafile.php dibrowser kalian masing-masing { catatan: sesuaikan dengan lokasi file php kalian } -> jangan lupa jalankan phpmyadmin menjadi running.
selesai.

Kalau ada yang salah tolong komentar nya ya.. Selamat mencoba. ^_^

php, mysql
comments powered by Disqus